Sunday, May 20, 2018

BANK DIGITAL: MERAIH BANYAK KESEMPATAN DAN PELUANG


Perkembangan teknologi informasi ternyata semakin berpengaruh kepada industri perbankan. Salah satunya, bertransformasinya bank menjadi bank digital. Sekarang, banyak bank yang berlomba-lomba untuk melakukan investasi ke fintech dan menciptakan aplikasi canggih untuk memenuhi kebutuhan pelanggan.

Salah satu keuntungan dari bank digital adalah memungkinkan mobilitas nasabah. Nasabah tidak perlu mengisi banyak form untuk membuat sebuah rekening. Waktu nasabah yang tadinya dihabiskan untuk mengantre, sekarang sudah bisa diselesaikan dalam bentuk aplikasi. Saat ini, bank digital hadir menjadi solusi.

Wednesday, May 16, 2018

4 TIPS AGAR PEMBAYARAN LISTRIK TIDAK TERLALU BESAR

pic source: pixabay.com
Listrik dibutuhkan untuk keberlangsungan hidup. Hampir semua aktivitas yang dilakukan memerlukan adanya listrik. Pembayaran listrik akan dilakukan secara rutin setiap bulannya. Anda bisa melakukan pembayaran menggunakan Mobilepulsa. Lantas pernahkah Anda merasa pembayaran listrik yang dilakukan terlalu besar? Ini tips agar pembayaran Anda terkendali.

Mengatur Penggunaan Lampu
Lampu merupakan benda di rumah yang akan menggunakan listrik setiap harinya. Mengatur penggunaan lampu akan mengurangi pemakaian listrik Anda. Cara yang bisa dilakukan dengan menggunakan lampu yang memiliki watt rendah.

Penggunaan lampu LED pada rumah merupakan salah satu langkah yang bisa Anda terapkan untuk menurunkan besaran pembayaran listrik. Atur penggunaan lampu dengan mematikannya pada jam-jam tertentu yang tidak memerlukan pemakaian.

Sunday, May 6, 2018

TERNYATA INILAH YANG MENYEBABKAN ANDA TIDAK BISA MENDAPATKAN PAKET INTERNET MURAH

Saat ini berinternetan menjadi salah satu kegiatan yang tidak bisa ditinggalkan dan bahkan sudah menjadi kebutuhan khusus bagi sebagian besar orang. dengan berinternetan, ada banyak hal yang bisa dilakukan dan salah satunya adalah dengan eksis di media sosial.

Tuesday, May 1, 2018

MANFAAT MASKER UNTUK KESEHATAN KULIT

Sudah menjadi rahasia umum, bahwa kecantikan fisik itu merupakan senjata andalan bagi kaum wanita untuk menarik perhatian kaum adam. Mengingat akan hal tersebut, maka tak heran jika produk-produk kecantikan sangat laris dipasaran.

Berbicara soal artikel kesehatan, mungkin pikiran kita akan langsung tertuju pada produk-produk kecantikan seperti cream pelembab dan body lotion lainnya. Akan tetapi, kita harus merogoh kantong yang cukup dalam untuk mendapatkan produk-produk kecantikan.

Namun yang jadi pertanyaannya, apakah untuk bisa tampil cantik itu harus selalu dengan biaya mahal? Tentu saja tidak. Pasalnya, ada beberapa cara yang bisa kita tempuh untuk menbuat tampil cantik dengan biaya yang murah. Untuk mengetahui lebih jelasnya lagi, inlah 3 tips alami yang bisa membuatmu tampil cantik natural :

RAWAT FURNITURE KAYU JATI ANDA DENGAN CARA YANG BENAR SEPERTI BERIKUT

pic source: pixabay
Salah satu material terbaik untuk membuat furniture adalah kayu jati. Nilai keindahannya sangat sebanding dengan keawetannya yang tahan hingga puluhan tahun lamanya. Dengan keawetan dan keindahannya ini, kayu jati tidak pernah sepi pelanggan walau harganya tidak murah. Yup, kayu jati memang cukup mahal harganya. Cukup jauh dengan jenis kayu lainnya.

Walau terkenal awet, furniture kayu jati ini tetap butuh perawatan yang rutin. Sayang, kan, furniture dari kayu jati Anda menjadi mudah lapuk karena jarang dirawat? Nah, untuk itu kami akan memberikan beberapa tips untuk merawat furniture berbahan kayu jati. Yuk, simak di bawah ini!

Bersihkan debu dengan rutin
Gunakan kuas halus berukuran kecil untuk membersihkan sela-sela ukiran kayu pada furniture. Agar lebih higienis, gunakan cairan pembersih khusus kayu yang beredar di pasaran. Semprotkan cairan tersebut seperlunya pada kain, lalu lap dan biarkan mengering. Jangan gunakan pembersih yang mengandung bahan solvent seperti toluene, methanol dan acetone. Bahan kimia ini bisa membersihkan noda pada kayu, namun dapat merusak lapisan permukaan kayu jati.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...